Sabtu, 06 Maret 2010

HARI INI PENYUSUNAN PERANGKAT UJIAN SEKOLAH (US) MUATAN LOKAL

SMK KHARISMAWITA 2 :
Hari ini, Sabtu 6 Maret 2010 SMK Kharismawita 2 menyelengggarakan penyusunan perangkat Ujian Sekolah (US) muatan lokal. Hal ini Berdasarkan ralat pada juknis bahwa, pada tahun ini muatan lokal termasuk dalam US. Muatan Lokal tersebut terdiri dari 2 mata pelajaran yaitu :
1) Meyediakan layanan makanan & minuman dan pengolahan makanan
2) Bahasa Asing yang meliputi Bahasa Perancis, Jepang dan Mandarin.
Penyusunan perangkat US dihadiri oleh :
1. Kepala Sekolah,
2. Wakil kepala Sekolah,
3. Bapak Soediharto, SE (Guru Food product)
4. Bapak Suyatno, S. Pd. (Guru F & B Service)
5. Bapak Fuan Rianto, S. Pd. (Guru Bahasa Jepang)
6. Bapak Sigit Yunanto, S. Pd. (Guru Bahasa Perancis)
7. Ibu Hj. Lilianingsih (Guru Bahasa Mandarin)
Dalam pengarahannya kepala sekolah menyampaikan bahwa, seluruh perangkat soal hari ini diharapkan selesai sampai dengan penelaahan soal. Penelaah soal untuk Mata Pelajaran Meyediakan layanan makanan & minuman dan pengolahan makanan adalah Bapak Soediharto SE dan Wakasek, Mata Pelajaran Bahasa Asing Oleh Bapak Fuan Rianto dan Kepala Sekolah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar